Tag: Indonesian Fashion and Craft

Mengunjungi Indonesian Fashion and Craft 2015

Jakarta – Peserta Rumah Gemilang Indonesia kelas Tatabusana mengunjungi Indonesian Fashion and Craft 2015 sebuah pameran yang berisi kerajinan dan fesyen dari industri kreatif nusantara yang di selenggarakan pada kamis, 27 agustus 2015 di Jakarta Convention Center senayan, Jakarta. Kunjungan ini bertujuan untuk menambah ilmu dan pengetahuan peserta diklat tentang kerajinan dan fesyen yang ditampilkan …